Mobil Teras Keliling Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang berada di Kampus UNM Parangtambung. (Foto: Adji - Profesi) |
Salah satu pegawai mobil Teras Keliling BRI, Muhsin mengatakan, setiap transaksi pembayaran SPP/UKT yang dilakukan di cabang pembantu ataupun di mobil teras keliling akan tetap dikenakan biaya administrasi. "Itu sudah ketentuan dari bank sudah muncul dilayar komputer setiap transaksi," tegasnya.
Sementara itu, Salah satu mahasiswi Fakultas Teknik (FT) Elsa merasa hal itu tidak memberatkan bagi dirinya pribadi. "Kalau masalah dua ribu tidak terlalu menyusahkan dari pada harus jauh-jauh ke Bank harus bayar parkir lagi," ujarnya. (*)
*Reporter: Sahrul Ramadhan