Kelas Nalar LPM Penalaran UNM di Gedung 101 FPSi (Foto: Hartina Rahayu - Profesi) |
Dalam kelas nalar kali ini, peserta diajarkan membuat karya tulis Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT) dan Program Kreativitas Mahasiswa Artikel Ilmiah (PKM-AI) yang dipaparkan oleh salah satu alumni LPM penalaran, Akbar yang pernah menjadi finalis lomba karya tulis ilmiah di Bali.
Pemimpin umum LPM Penalaran, Arif berharap peserta yg ikut pemahamannya lebih meningkat, tentang pembuatan PKM GT dan PKM AI.
"Jika nanti ada yg minta pendampingan dalam hal konsultasi pembuatan, silahkan ke sekret penalaran" ungkapnya. (*)
*Reporter: Sahrul Ramadhan