(int) |
Itulah pendapat Ketua Maperwa Fakultas Psikologi UNM, Aliya Sinarsih. Menurutnya, tugas dan konteks perjuangan para “Kartini” sekarang semakin berat demi terciptanya bangsa yang ideal dan sejahterah.
“Bagaikan musuh dalam selimut, ‘Kartini’ sekarang harus memperjuangkan hak sebagai rakyat Indonesia. Misalnya, berjuang memberantas korupsi dan kolusi yang sering terjadi di bangsa kita ini,” tuturnya. (*)
*Reporter: Mentari Jati Pratiwi